Bila pengguna tau sistem kerja browsernya masing-masing. 11 situs tersebut HANYA FREE JIKA DIBUKA DARI BROWSER BAWAAN HP. Mengapa? Liat ilustrasi di bawah ini gan, ane pake contoh opera mini aja : Jadi data yang kita minta ke server saat mau buka halaman web yang digratiskan, oleh opera mini dikompres dan diadaptasi buat tampilan hp kita gan, niatnya sih bagus gan, tapi SERVER OPERA KAN TIDAK TERMASUK 10 SITUS YANG DIGRATISKAN OLEH TRI. Makanya tetap terpotong kuota reguler. Berbeda dengan browser bawaan HP yang dari web server langsung ditampilkan dalam versi mobile. nah ni ada triknya:
1.hapus data opera mini di setting-apps-manage-opmin-clear data (semua data seperti pass, saved pages dll. bkalan ilang)
2.buka opminnya
3.setelah selesai installing langsung EXIT
4.buka lagi opminnya baru pilih Accept
5.selesai!!!!
Selamat Mencoba..
NB: beda hh, beda hasil. :D
sumber: facebook.com
Artikel Terbaru :